Search Engine Optimization

Saturday, October 10, 2009

SEO merupakan serangkaian proses sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan kwantitas dan kualitas trafik kunjungan melalui mesin pencari menuju situs web tertentu.

Tujuan dari SEO adalah untuk menempatkan sebuah situs pada posisi teratas atau setidaknya halaman pertama hasil pencarian berdasarkan kata kunci tertentu. Situs yang menempati posisi teratas pada hasil pencarian tentu akan memiliki peluang lebih besar untuk mendapatkan pengunjung.

Secara umum dapat disimpilkan bahwa halaman web yang memperoleh peringkat tinggi adalah halaman web yang banyak di-link oleh halaman web lain. Nilai PageRank juga akan semakin tinggi apabila halaman web yang mengarah kepadanya juga memiliki kualitas yang tinggi. Nilai sebuah link dari situs berkualitas tinggi seperti Google dapat bernilai lebih tinggi daripada kombinasi nilai link dari seratus situs web berkualitas rendah.

Mendaftarkan situs pada search engine pada akhirnya menjadi sebuah keharusan. Selain itu pemilik situs dapat pula mendaftar pada host lain. Jika anda pemilik situs atau blog, silahkan daftarkan situs atau blog milik anda pada host web dibawah ini.

Google
Yahoo!
ScrubTheWeb.Com
SubmittExpress.Com
LinkReferral.Com
TrafficZap.Com
Ineedhits.Com
FreeWebSubmission.Com
UsWebSites.com
Evrsoft.Com
Crazy4World.Com
Trafficg.Com
Ongsono.Com
FreeTrafficsystem.Com

Artikel Terkait



0 komentar:

Post a Comment

 
 
 

Link Exchange Code

Powered by FeedBurner

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Photobucket
CopyPaste script
dibawah ini ke blog
sobat. Saya akan
LinkBack kembali.

 
Copyright © Jalan Setapak